Selasa, 03 Mei 2011

satu hati dua cinta

tak pernah terpikir dalam asaku
kau akan hadir dalam beribu cinta kasihmu
berjuta rasa sayang  kau limpahkan padaku
terhempas aku dalam buaian cintamu

kini aku tersadar dari semua cinta ini
kau bukan hanya miliku
kau hadir untuk dirinya dalam satu hati
aku tak sanggup untuk jalani itu

satu hati dua cinta
kini kau berikan padaku
tanpa kau berfikir bagaimana perasaanku
sekarang biar waktu yang menjawab
karena aku terlanjur mencintaimu

0 komentar:

Posting Komentar

◄ New Post Old Post ►
Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...
 

Copyright 2012 PUISI CINTA TERINDAH: satu hati dua cinta Template by Bamz | Publish on Bamz Templates