bersemangat menemani kau malam ini sayang
bulanpun kian berbinar tak mau kalah
seakan kau adalah pantulannya sayang
selamat tidur ya sayang
semoga kau ditemani mimpi-mimpi indah
ditemani alunan angin penyejuk jiwa
diselimuti malam yang kian memnjakanmu
selamat tertidur nyenyak sayang
biar pagi kau tatapkan matamu dengan indah
biar kau bisa melangkah dengan nyaman
berdo'a lah sayang sebelum kau pejamkan mata
karena itu adalah alunan indah di akhir waktu
selamat tidur sayang
disetiap kau terbangun
akau akan selalu mencintaimu
aku berjanji untuk menjaga senyumu
dan aku gak akan rela dengan tetesan matamu
have a nice dream and i love u
0 komentar:
Posting Komentar